Wednesday, March 26, 2014
9:53 AM 0

Sepuluh Kalimat Yang Diseru Bumi Kepada Manusia


Manusia merupakan makhluk Allah SWT yang menjadi penduduk di bumi ciptaan-Nya ini. Segala perkara dan amalan manusia dilakukan di atas bumi ini yang sentiasa berputar pada paksinya menyebabkan terjadinya siang malam.
Sesungguhnya, setiap hari bumi terlah berseru kepada umat manusia di atasnya dengan 10 kamilat:

Pertama:
"Wahai anak-anak Adam, kamu berjalan di atasku, namun tempat kamu kembali adalah di dalam perutku."

Kedua:
"Kamu melakukan maksiat di atasku, suatu hari nanti kamu akan disiksa di dalam perutku."

Ketiga:
"Kamu bergelak ketawa di atasku, tetapi kamu kelak akan menangis di dalam perutku."

Keempat:
"Kamu bersenang-lenang di atasku, namun kamu kelak akan berduka di perutku."

Kelima:
"Kamu mengumpul harta dunia di atasku, namun kamu kelak akan menyesal di perutku."

Keenam:
"Kamu menyuap mulut mu dengan perkara yang haram, namun kamu kelak akan menjadi santapan cacing-cacing di perutku."

Ketujuh:
"Kamu berjalan dengan sombong di atasku, namun kamu kelak akan dihina di perutku."

Kelapan:
"Kamu bergerak dengan senang di atasku, namun kamu kelak akan bersedihan ketika masuk ke perutku."

Kesembilan:
"Kamu berjalan dengan bercahayakan matahari, bulan dan lampu di atasku, namun kamu kelak akan tinggal dalam kegelapan di perutku."

Dan, terakhir:
"Kamu berjalan menuju keramaian di atasku, namun kamu kelak akan tinggal keseorangan di dalam perutku."

(Saidina Anas bin Malik RA)

0 comments:

Post a Comment